PENGARUH LITERASI KEUANGAN TERHADAP PERILAKU KONSUMTIF MAHASISWA PRODI EKONOMI UNIVERSITAS HKBP NOMMENSEN PEMATANG SIANTAR

Authors

  • Enzely Saragi Sitio Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Program Studi Pendidikan Ekonomi

Keywords:

Literasi Keuangan, Perilaku Konsumtif, Mahasiswa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan terhadap perilaku konsumtif mahasiswa Pendidikan Ekonomi Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar. Sampel dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Pendidikan Ekonomi angkatan 2019,2020,2021,2022 sebanyak 197  responden. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan observasi dan kuisioner.Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear  sederhana dengan menggunakan Statistical Product and Service Solution (SPSS) versi 23 dan uji hipotesis menggunakan Uji t. Hasil perhitungan uji t dimana variabel literasi keuangan memperoleh hasil t-hitung sebesar 5,607 sehingga hal ini dapat dikatakan bahwa variabel literasi keuangan adalah variabel yang paling dominan mempengaruhi variabel dependen (Y) yakni perilaku konsumtif.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adiputra, R., & Moningka, C. (2017). Gambaran perilaku konsumtif terhadap sepatu pada perempuan dewasa awal. Psibernetika, 5(2).

Auskarni, A. (2021). Pengaruh Gaya Hidup Dan Konsep Diri Terhadap Perilku Konsumtif Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Makassar (Doctoral Dissertation, Universitas Negeri Makassar).

Azhari, D. A. R. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Gaya Hidup Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Batanghari Jambi (Doctoral dissertation, Universitas Batanghari Jambi).

Azuar Juliandi, Irfan dan Saprinal Manurung. 2014. Metode Penelitian Bisnis.Medan: UMSU Press.

Bonang, D. (2019). Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Perencanaan Keuangan Keluarga di Kota Mataram. J-EBIS (Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam), 155-165.

Dikria, O., & Mintarti, S. U. (2016). Pengaruh literasi keuangan dan pengendalian diri terhadap perilaku konsumtif mahasiswa jurusan ekonomi pembangunan fakultas ekonomi universitas negeri malang angkatan 2013. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 9(2), 128-139.

Gultom, B. T., HS, S. R., & Siagian, L. (2022). Dampak Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Keuangan Mahasiswa: Studi Kasus di Universitas HKBP Nommensen Pematang Siantar. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 14(1), 135-145.

Iqbal, M. I. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Institut Agama Islam negeri (iain) manado (Doctoral dissertation, Iain Manado).

Krishna, A., Rofaida, R., & Sari, M. (2010, November). Analisis tingkat literasi

keuangan di kalangan mahasiswa dan faktor-faktor yang mempengaruhinya (Survey pada Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia). In Proceedings of The 4th International Conference on Teacher Education (Vol. 4, No. 1, pp. 552-560).

Lubis, I. L. (2019). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Fkip Universitas Pasundan Angkatan 2016 (Doctoral Dissertation, Fkip Unpas).

Miranda, S., & Lubis, E. E. (2017). Pengaruh instagram sebagai media online shopping fashion terhadap perilaku konsumtif mahasiswi Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Riau (Doctoral dissertation, Riau University).

Nisfatul, K. (2018). tinjauan maslahah mursalah terhadap perilaku konsumtif pelajar man 2 ponorogo (Doctoral dissertation, IAIN PONOROGO).

Nuryadi., dkk. (2017). Dasar-Dasar Statistik Penelitian. Yogyakarta: Sibuku Media.

Pulungan, D. R., & Febriaty, H. (2018). Pengaruh gaya hidup dan literasi keuangan terhadap perilaku konsumtif mahasiswa. Jurnal Riset Sains Manajemen, 2(3), 103-110.

Riani, L. P. (2015). Financial Literacy dan Inovasi Pengrajin Logam Di Wilayah Kediri Raya. Diunduh pada tanggal, 28(03), 2016.

Satrio, Y. D. (2012). Analisis financial literacy mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Malang).

Selvia, M. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Ekonomi Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin (Doctoral dissertation, Universitas Islam Kalimantan MAB).

Sopiansyah, S. (2022). Analisis Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Pada Generasi Milenial Mahasiswa Fakultas Ekonomi (Doctoral Dissertation, Universitas Islam Kalimantan Mab).

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta

Susanti, A., & Ardyan, E. (2018). Tingkat pendidikan, literasi keuangan, dan perencanaan keuangan terhadap perilaku keuangan UMKM di Surakarta. Telaah Bisnis, 18(1).

Tsalitsa, A., & Rachmansyah, Y. (2016). Analisis pengaruh literasi keuangan dan faktor demografi terhadap pengambilan kredit pada pt. columbia cabang kudus. Media Ekonomi dan Manajemen, 31(1).

Wahyuni, R., Irfani, H., Syahrina, I. A., & Mariana, R. (2019). Pengaruh Gaya Hidup Dan Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Berbelanja Online Pada Ibu Rumah Tangga Di Kecamatan Lubuk Begalung Kota Padang. Jurnal benefita, 4(3), 548-559.

Yuliantari, M. I., & Herdiyanto, Y. K. (2015). Hubungan konformitas dan harga diri dengan perilaku konsumtif pada remaja putri di kota Denpasar. Jurnal Psikologi Udayana, 2(1), 89-99.

Yushita, A. N. (2017). Pentingnya literasi keuangan bagi pengelolaan keuangan pribadi. Nominal Barometer Riset Akuntansi dan Manajemen, 6(1), 11-26.

Yushita, A. N. (2017). Pentingnya literasi keuangan bagi pengelolaan keuangan sspribadi. Nominal Barometer Riset Akuntansi dan Manajemen, 6(1), 11-s26.

Downloads

Published

24-10-2023

How to Cite

Enzely Saragi Sitio. (2023). PENGARUH LITERASI KEUANGAN TERHADAP PERILAKU KONSUMTIF MAHASISWA PRODI EKONOMI UNIVERSITAS HKBP NOMMENSEN PEMATANG SIANTAR. Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI), 1(4), 59–72. Retrieved from https://jurnal.migascentral.com/index.php/p3ji/article/view/118