PENGARUH PEMBERIAN REWARD DAN PUNISHMENT TERHADAP BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS V SD NEGERI 095212 BAYU MUSLIMIN
Keywords:
Reward, Punishment, Hasil BelajarAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian reward dan punishment terhadap hasil belajar tematik siswa kelas V SD negeri 095212 Negeri Bayu Muslimin. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian ex post facto yang menggunakan angket sebagai instrument penelitian. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V yang berjumlah 25 orang. Karena jumlah populasi kurang dari 50 orang maka populasi dijadikan sebagai sampel dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil analisis data menggunakan uji T atau uji parsial, diperoleh harga > yakni 5,686 > 1,711 dengan taraf signifikansi sebesar 0,05 dan df = 24.Dari perolehan harga thitung lebih besar dari ttabel.Maka, data tersebut disimpulkan bahwa ada pengaruh antara pemberian reward dan punishment terhadap hasil belajar tematik siswa kelas V SD.
Downloads
References
Asmawati, M., Nurhasanah, N., & Jiwandono, I. S. (2020). Pengaruh Pemberian Reward Dan Punishment Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Muatan Ppkn Kelas Iv Sdn Pemepek Kecamatan Pringgarata Tahun Ajaran 2020/2021. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(7), 1289-1296.
Fitri, Y. R. (2022). Pengaruh Reward dan Punishment Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar (Doctoral dissertation, Scaffolding: Jurnal Pendidikan Islam dan Multikulturalisme).
Rosyid, Moh. Zaiful dan Abdullah, Aminol Rosid. 2022. Reward dan Punishment Dalam Pendidikan. Malang: Literasi Nusantara
Sarah, D. M., Vika, A. I. V., Hasibuan, N., Sipahutar, M. S., & Simamora, F. E.
M. (2022). Pengaruh Pemberian Reward dan Punishment Terhadap Motivasi Belajar Siswa. Edu Cendikia: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 2(01), 210-219.
Siregar,Nurliani. 2018. Pengantar Pendidikan. Pematangsiantar: Universitas HKBP Nommensen.
Situmorang, H., Remigius, A., Gaol, R. L., & Silaban, P. (2020). Pengaruh Reward Dan Punishment Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas Iii Sd Hkbp. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2), 278-281.
Subakti, H., & Prasetya, K. H. (2020). Pengaruh Pemberian Reward and Punishment Terhadap Motivasi Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas Tinggi di Sekolah Dasar. Jurnal Basataka (JBT), 3(2), 106-117.
Sulhan, Ahmad dan Khairi,Khairul Ahmad. 2019. Konsep Dasar Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar. Mataram: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Mataram.
Situmorang, H., Remigius, A., Gaol, R. L., & Silaban, P. (2020). Pengaruh Reward Dan Punishment Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas Iii Sd Hkbp. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2), 278-281.
Widiyono, A., Thoyyibah, D., Nasir, A. H. K., & Hidayatullah, M. L. (2019). Pengaruh Reward dan Punishment terhadap Hasil Belajar Matematika Peserta Didik Kelas IV SDUT Bumi Kartini Jepara. Tunas Nusantara, 1(2).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Siti Hafsyah Saragih, Natalina Purba, Radode Kristianto Simarmata

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.







