PENGARUH MODEL PICTURE AND PICTURE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA 3 SUBTEMA 1 ANEKA BENDA DISEKITARKU PADA KELAS III SD NEGERI 091607 SINAKSAK

Authors

  • Jefry Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Program Studi PGSD
  • Yanti Arasi Sidabutar Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Program Studi PGSD
  • Radode Kristianto Simarmata Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Program Studi PGSD

Keywords:

Pengaruh, Model Picture and Picture, Hasil Belajar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah model Picture And Picture berpengaruh terhadap hasil belajar siswa kelas III pada pembelajaran subtema 1 Aneka Benda Disekitarku  di SD Negeri 091607 Sinaksak atau tidak. Ada 2 hipotesis pada penelitian ini yaitu, (1) ada pengaruh penggunaan model Picture And Picture terhadap hasil belajar siswa kelas II SD Negeri 091607 Sinaksak (Ha) dan (2) tidak ada pengaruh model Picture And Picture terhadap hasil belajar siswa kelas II SD Negeri 091607 Sinaksak (Ho). Metode penelitian ini adalah metode eksperimen dengan jenis penelitian Pre- Eksperimental Design yang menggunakan desain "One Group Pretest Posttest Design" Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas II SD Negeri 091607 Sinaksak yang berjumlah 30 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik pemberian tes dan observasi. kemudian di dapat jumlah skor pretest kelas eksperimen dengan nilai rata- rata 44,6. Posttest kelas eksperimen dengan nilai rata-rata 83,83. Maka dapat disimpulkan terdapat pengaruh model Picture And Picture terhadap hasil belajar siswa kelas III pada pembelajaran subtema 1 Aneka Benda Disekitarku di SD Negeri 091607 Sinaksak. Ini berarti Ha diterima dan Ho ditolak

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aji, W., Kartono, K., & Marli, S. “Pengaruh Contextual Teaching and Learning (Ctl) Terhadap Hasil Belajar Tematik Kelas IV Sekolah Dasar”. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) 8 (3)

Ananda, Rizki & Fadhilaturrahmi. 2018. “Analisis Kemampuan Guru Sekolah Dasar Dalam Implementasi Pembelajaran Tematik Di SD”. Jurnal Basicedu. 8 (2): 12-15.

Anggriyaningsih, Neni, Wahyudi, & Ratna. 2020. “Penerapan Model Contextual Teaching and Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Tentang Bangun Ruang Siswa Kelas V SDN 1 Waluyorejo”. Jurnal Ilmiah Kependidikan. 8 (2): 264-267.

Arikunto, Suharsimi. 2020. Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktik no 1-2. Jakarta: ISBN 978-979-518-998-5.

Ezi, Fitriani. 2014. Perbandingan Model Kooperatif Numbered Head Together dengan Konvensional Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Sains Ekonomi dan Edukasi 2 (2): 4-5.

Juni, D., Priansa. 2022. Pengembangan Strategi dan Model Pembelajaran Inovatif, Kreatif, dan Prestatif Dalam Memahami Peserta Didik. Bandung: CV Pustaka Setia. Hal 274-284.

Karim, Abdul. 2017. “Analisis Pendekatan Pembelajaran Contextual Teaching and Learning Di SMPN 2 Teluk Jambe Timur Karawang”. Jurnal Formatif. 7 (2): 146-148.

Kasih, B, Lumban Gaol, dkk. 2020 “Pengaruh Kemampuan Berfikir Kritis Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Lingkungan Sahabat Kita Di Kelas V SD.” Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran), 6(3): 767-774.

Kasmawati, K., Latuconsina, NK, & Abrar, AIP. 2017. “Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) Terhadap Hasil Belajar”. Jurnal Pendidikan Fisika, 5 (2): 70-75.

Ledy Ahrisya, Henry, Eka Pramono 2019. “Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V”. Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan. 2 (4): 308-309.

Oktaviansa, W. A., & Yunus, Y. 2013. “Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar siswa SMKN 1 Sidoarjo”. Jurnal Pendidikan Teknik Mesin. 2(01): 34-43.

Rina Novitri, Silvia Roza, 2020. “Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) Terhadap Hasil Belajar Matematika Di Kelas V SDN 12 Enam Lingkung”. Jurnal Pendidikan Nasional. 2 (1): 32-33.

Setiawan, Ari. 2020. “Pengaruh Model Contextual Teaching and Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Subtema 1 Tema 2 Kelas V SD N 1 Nusa Bakti Kecamatan Belitang III”. JEMARI (Jurnal Edukasi Madrasah Ibtidaiyah). 2(2): 1108-119.

Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D.Bandung.

Sundari, Hanna. 2015. “Model-model Pembelajaran Dan Pemerolehan Bahasa Kedua/Asing”. Jurnal Pujangga. 1 (2): 108-109.

Supriyanto, A, Manurung. 2020. “Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas XI SMA Negeri 31 Jakarta. Jurnal Guru Kita. 4 (3): 9-10.

Widya, P, Gede, Desak, P & I Made, S. 2019. “Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning Terhadap Hasil Belajar IPA”. Imternational Journal of Elementary Education. 3 (4): 390-391.

Wiyono, BH, & Budhi, W. 2018. Pengaruh metode pembelajaran CTL terhadap hasil belajar IPA siswa kelas VIII ditinjau dari kemampuan berkomunikasi. Alam: Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA, 5 (1): 11-18.

Wulandari, Putri. “Pengaruh model contextual teaching and learning terhadap hasil belajar peserta didik mata pelajaran akidah akhlak kelas v di MIN 8 Bandar lampung”. Skripsi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2018

Downloads

Published

27-10-2023

How to Cite

Jefry, Yanti Arasi Sidabutar, & Radode Kristianto Simarmata. (2023). PENGARUH MODEL PICTURE AND PICTURE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA 3 SUBTEMA 1 ANEKA BENDA DISEKITARKU PADA KELAS III SD NEGERI 091607 SINAKSAK. Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI), 1(4), 215–226. Retrieved from https://jurnal.migascentral.com/index.php/p3ji/article/view/145

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>